Karantina Pertanian Soekarno-Hatta adalah institusi bertanggungjawab menerbitkan Phytonasitary Certificate (PC) sebagai persyaratan ekspor tanaman akuarium. Karantina Pertanian Soekarno-Hatta tetep melakukan pemeriksaan baik fisik maupun laboratorium tergantung persyaratan negara tujuan. Beberapa negara, diantaranya; Amerika, Belanda, Polandia mempersyaratkan tanaman akuarium yang diekspor bebas dari Organisme Pengganggu Tanaman karantina seperti, Thrips palmi, Bemisia tabaci, Globodera rostochinensis dll. Dengan terbitnya pc maka Karantina Pertanian Soekarno-Hatta menjamin bahwa tanaman aquarium tersebut terbebas dari OPTK melalui pengujian laboratorium.
Dokumen Rencana Pembangunan Zona Integritas menuju WBK/WBBM Balai Besar Karantina Pertanian Soekarno Hatta Tahun 2020
Kepmentan No. 174/KPTS/PK/330/M/3/2020 tentang Penutupan Pemasukan Hewan Dari Negara Republik Rakyat Tiongkok Ke Dalam Wilayah Negara Republik Indonesia.
Edaran Kepala BBKP Soetta No.48/Kpts/KP.330K.8.A/01/2019 tentang Larangan Menerima Gratifikasi, Suap,Korupsi Lingkup BBKP Soetta.
Keputusan Kepala Balai Besar Karantina Pertanian Soekarno Hatta No.48/Kpts/KP.330K.8.A/01/2019 tentang Penanganan Benturan Kepentingan Lingkup Balai Besar Karantina Pertanian Soekarno Hatta Tahun 2019.
Edaran Updating Peningkatan Kewaspadaan Pemasukan Babi dan Produk Babi (Segar dan Olahan) dari Negara Kamboja, Laos, Korea, Hongkong, Vietnam, Republik Rakyat Tiongkok, Mongolia, Eropa dan Afrika
Deteksi Brucellosis pada Sapi Perah Impor Selama Proses Karantina Hewan untuk
Mencegah Penularan Penyakit ke Manusia
1Khariri, 2Ambar Retnowati, 2Yuswandi
1Pusat Penelitian dan Pengembangan Biomedis dan Teknologi Dasar Kesehatan
2Balai Besar Karantina Pertanian Soekarno Hatta
Corresponding author : arieThis email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
Abstrak: Brucellosis merupakan penyakit yang bersifat zoonotic dan disebabkan oleh bakteri Brucella sp. Penyakit ini merupakan salah satu penyakit menular yang telah menyebar di seluruh dunia. Brucellosis masih menjadi penyakit endemis di Indonesia dengan prevalensi yang bervariasi di berbagai daerah. Badan Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan bahwa sebanyak
Balai Besar Karantina Pertanian - PPK ONLINE KARANTINA PERTANIAN Yth Kepada Pengguna Jasa Karantina Pertanian Dalam rangka peningkatan pelayanan dan tertib administrasi di BBKP Soekarno Hatta yaitu pada sistem aplikasi Inhouse System Indonesian Quarantine Full System (IQFAST) di himbau saudara wajib mengajukan permohonan pemeriksaaan karantina secara Online melalui ppkonline.karantina.pertanian.go.id serta melakukan pengisian form PPK Online secara detail meliputi :
1. Pengisian secara lengkap data pemohon, pengirim, penerima dan nama dan no alat angkut/pesawat serta tipe transportasi (penunmpang/kargo)
2. Pengisian nilai rupiah pada harga komoditi secara detail, baik pada jenis permohonan ekspor, impor, domestik masuk dan domestik keluar berdasarkan invoice pada pembelian barang (harga komoditi)
Demikian kami sampaikan, atas bantuan dan kerjasamnya kami ucapkan terima kasih TTD Kepala BBKP Soekarno Hatta